Kebakaran hutan, kebakaran vegetasi, atau kebakaran semak, adalah sebuah kebakaran yang terjadi di alam liar, tetapi juga dapat memusnahkan rumah-rumah dan lahan pertanian disekitarnya. Penyebab umum termasuk petir, kecerobohan manusia, dan pembakaran.
Penyebab Kebakaran antara lain:
- Sambaran petir.
- Kecerobohan manusia antara lain membuang puntung rokok sembarangan dan lupa mematikan api.
- Ledakan Kompor Gas
- Korsleting Listrik / hubungan arus pendek
- Aktivitas vulkanis seperti terkena aliran lahar atau awan panas dari letusan gunung berapi.
- Dan lain - lain
0 komentar:
Post a Comment